Posts

Showing posts from July, 2020

Home Stay Pulau Pari 2020

Image
Pulau Pari selalu ramai saat weekend terutama di musim kemarau. Untuk berwisata ke Pulau Pari, pertama kalinya sobat perlu sampai dulu ke Jakarta Utara. Tujulah salah satu dari dua pelabuhan yang ada disana, Pelabuhan Kali Adem di Muara Angke atau Dermaga Marina Ancol. Jika memilih menggunakan kapal fery tradisional dengan durasi perjalanan antara 1,5 jam hingga 2 jam, pergi ke Kali Adem . Adapun jika ingin lebih cepat sekitar 45 menit hingga 1 jam, bisa naik speedboat dari Marina Ancol . Pulau Pari memiliki sejuta pesona yang tak cukup ditelusuri dalam sehari. Minimal kalian harus berada di pulau Pari selama dua hingga tiga hari untuk menjelajahi hingga sudut pulau pari. Yang menarik,di salah satu pantai pulau pari, kalian dapat dengan mudah menemukan bintang-bintang laut di pesisir. Berlibur ke Pulau tak lengkap rasanya jika tak berenang dan menikmati kejernihan air laut yang tersedia. Di Pulau Pari para pengunjung bisa berenang sepuasnya karena Pulau ini dikelilingi oleh pantai-pa

Destinasi Wisata Pantai Pulau Pari 2020

Image
Untuk dapat mencapai Pulau Pari , kita dapat naik kapal ferry yang berangkat dari Kali Adem atau Dermaga Marina Ancol dengan waktu perjalanan dua hingga tiga jam tergantung cuaca. Bagi yang tidak terlalu gemar dengan perjalanan laut, kita bisa memilih untuk naik speedboat yang waktu perjalanannya bahkan bisa hanya satu jam saja namun tentu tarif sewanya sedikit lebih mahal.  Untuk tempat menginap, terdapat banyak homestay di Pulau Pari yang dapat kita sewa. Harganya cukup variatif tergantung dengan fasilitas yang kita inginkan. Untuk masalah keamanan, tidak perlu khawatir.  Homestay di sini cukup aman karena dijaga langsung oleh penduduk pemilik homestay. Masyarakat Pulau Pari pun memiliki sistem kekeluargaan yang kuat. Pulau Pari wisata Pulau Seribu ini memiliki karakteristik kawasan yang berpotensi sebagai tempat wisata. Tidak heran banyak wisatawan yang ingin berkunjung ke pulau ini. Destinasi wisata andalan Pulau Pari yaitu Pantai Pasir Perawan. Wilayah perairan di destinasi wi